Puskesmas Jagasatru Kolaborasi dengan Sekolah Sukseskan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS)
BIAS hadir lagi di SDN Jagasatru! Program rutin tahunan ini adalah benteng pertahanan anak-anak kita. Mari bersama-sama pastikan cakupan imunisasi di wilayah kita mencapai 100%.
Puskesmas Jagasatru Melaksanakan Pelayanan di Posyandu Siklus Hidup di RW.05 Kelurahan Jagasatru
Jangan lupa imunisasi anak di Posyandu. Kesehatan anak dimulai dari sini.
Senyum Sehat, Gigi Kuat: Rahasia Pencegahan Gigi Berlubang Sejak Dini
Dokter gigi Puskesmas Jagasatru melaksanakan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut
Puskesmas Jagasatru Melaksanakan Pelayanan di Posyandu Siklus Hidup di RW.01 Kelurahan Jagasatru
Mulai dari imunisasi, jadikan setiap langkah kecil untuk kesehatan anak.
Ayo Ayah Bunda, Lengkapi Imunisasi Anak-Anak Kita: Kota Cirebon Gencarkan Germas Lindungi Baduta dari PD3I
Sosialisasi Dalam Rangka Penguatan Imunisasi Bayi dan Baduta (Germas) di Kota Cirebon
Cegah Kanker Serviks dengan Pemeriksaan HPV DNA di Puskesmas Jagasatru
Ayo segera lakukan pemeriksaan HPV DNA di Puskesmas Jagasatru.